Beranda >>>

EPIDEMIOLOGI PENYAKIT TIDAK MENULAR Konsep Epidemiologi Penyakit dan Pencegahan

EPIDEMIOLOGI PENYAKIT TIDAK MENULAR
Konsep Epidemiologi Penyakit dan Pencegahan

Deskripsi Produk

Judul : EPIDEMIOLOGI PENYAKIT TIDAK MENULAR Konsep Epidemiologi Penyakit dan Pencegahan

Penulis : dr. Dian Mutiasari, M.Kes ,, Ravenalla Abdurahman Al Hakim Sampurna Putra S, SKM., MPH ,, Tri Widodo, SKM.,MPH Editor: Dr. Trilianty Lestarisa, S.Si., M.Kes

Tahun Terbit : 2023

Penerbit : CV MINE

Jumlah Halaman : 81

Ukuran Buku : A5

Harga : Rp.60.000

Sinopsis :Epidemiologi berasal dari kata Epi, Demos dan Logos. Epi memiliki arti “tentang”, Demos yang berarti “rakyat” dan Logos yang berarti “ilmu”. Epidemiologi dapat diartikan sebagai studi yang mempelajari distribusi, determinan penyakit dan keadaan kesehatan pada populasi, serta penerapanya untuk mengendalikan masalah-masalah kesehatan. Epidemiologi di era modern saat ini memiliki pengertian sebagai ilmu yang mempelajari tentang distribusi (penyebaran) dan frekuensi masalah kesehatan pada masyarakat beserta determinannya.